![]() |
Eka Poenya Qie |
Aaaahhh rasanya udah memasuki hari terakhir di bulan desember 2015 dan besok pun hari, tanggal, bulan dan tahun akan berganti. Lalu bagaimana dengan hati dan perasaan ? .... Eeeeaaaaahhhh, salah ding bukan hati dan perasaan heheheheheh
Semua orang beramai-ramai membuat resolusi dari tahun ke tahun ada yang memang sesuai rencana, ada juga yang keluar dari rencana yang telah tersusun rapi. Dan mungkin saya termasuk salah satunya yang rencananya banyak tak sejalan dengan proposal yang telah saya ajukan kepada Sang Khalik. :)